Pendiri Lombok FC Sayangkan Tokoh Sepakbola Terkenal NTB Halangi Talentan Muda Perkuat Klubnya

Purnawarman
Foto: Pendiri Lombok FC dan Anggota DPR RI dapil 2 Pulau Lombok, H Bambang Kristiono. (dok)

Bukan gengsi ataupun kepentingan diri pribadinya. HBK menegaskan, kalau dulu-dulu, bolehlah banyak pemain NTB yang bermain di luar. Karena NTB belum memiliki klub yang dikelola secara profesional.

Tapi untuk saat ini, NTB sudah memiliki Lombok FC. Klub yang pelatih-pelatihnya, fasilitas-fasilitasnya, dan dukungan-dukungan infrastrukturnya tidak kalah mentereng dengan klub-klub sepakbola di Pulau Jawa.

Karena pemain tersebut urung bergabung, untuk melapis kekosongan pemain tersisa, HBK menjelaskan, Lombok FC terpaksa harus kembali mendatangkan pemain yang berasal dari luar NTB.

Dan pilihan jatuh kepada Clifton Fonataba, pemain lulusan klub sepakbola Persipura, Jayapura.

Editor : Purnawarman

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network