RH Bantu Rp342 juta untuk Modal Usaha dan Beasiswa Pendidikan di Lombok Timur

Purnawarman
RH Bantu Rp342 juta untuk Modal Usaha dan Beasiswa Pendidikan di Lombok Timur. iNewsLombok.id/purnawarman

Proses penyerahan bantuan ini berlangsung dalam suasana penuh kekeluargaan. Bahkan acap disertai canda tawa.

Nyaris seluruh penerima bantuan modal usaha adalah kaum perempuan. Sementara untuk para penerima beasiswa, yang datang tidak hanya siswa penerima. Melainkan juga orang tua mereka.

Tim dari Sentra Paramita Mataram, unit kerja milik Kementerian Sosial, hadir secara langsung dalam penyerahan bantuan ini.

Sementara Rachmat didampingi Wakil Ketua II DPC PDIP Lombok Timur Ahmad Amrullah, politisi muda di Gumi Patuh Karya yang namanya sedang naik daun. Para penerima menyambut bantuan ini dengan penuh rasa syukur.

Editor : Purnawarman

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network