Tips Rumah Tangga Pasutri Awet Sampai Kakek Nenek

Bq Oktavina S
Tips Rumah Tangga Pasutri Awet Sampai Kakek Nenek. Ist

Melansir dari laporan Statistik Indonesia, kasus perceraian pasangan suami istri (Pasutri) di Indonesia mancapai 516.334 kasus pada tahun 2022. Banyak faktor yang akan kita temui ketika mencari tahu penyebab dari percerain.

Salah satu faktor yang jarang diperhatikan oleh Pasutri ialah kurangnya kepuasan dalam rumah tangga, karena kebanyakan pasangan hanya ingin didengar tanpa mau mendengarkan, baik itu suami maupun istri, sehingga lahirlah komunikasi yang kurang sehat dari kurangnya seni dalam mendengarkan.

Pakar terapi pernikahan (Beach & Bauserman, 1990; Gottam, 1994) pernah menerapkan pelatihan berkomunikasi yang baik sebagai upaya untuk mendapakan kepuasan dalam pernikahan. Salah satu aspek penting dalam berkomunikasi adalah kemampuan mendengar yang baik.



Editor : Purnawarman

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network