Logo Network
Network

Ini Petilasan Ulama Penyebar Agama Islam di Lombok yang Keramat Tak Mempan Dibakar Api

Purnawarman
.
Minggu, 20 November 2022 | 18:38 WIB
Ini Petilasan Ulama Penyebar Agama Islam di Lombok yang Keramat Tak Mempan Dibakar Api
Ini Petilasan Ulama Penyebar Agama Islam di Lombok yang Keramat Tak Mempan Dibakar Api

LOMBOK BARAT, iNewsLombok.id - Kekayaan khazanah kebudayaan Lombok sungguh menarik dan penuh misteri. Kali ini kembali kita menelusuri jejak ulama yang konon mulai menyebarkan agama islam pertama sebelum Anak Agung Karang Asem ekspansi ke Lombok. Ulama ini pertama membuka Desa Batu Kumbung Kecamatan Lembar Lombok Barat berasal dari timur tengah tepatnya dari Yaman.

Nama Sayyed Abdullah Zen Al Hamidy menurut penuturan H Muhdir (83) merupakan tokoh masyarakat setempat dikenal keramat karena tidak bisa terbakar oleh api.

Tim Ekspedisi Mistis PDIP NTB dan Mi6 kembali melakukan penelusuran dan mengeksplore situs jejak petilasan. Kali ini, rombongan tim ekspedisi yang terus mengekspose ritus sejarah tersembuyi di Pulau Lombok itu mengunjungi Pating Laga Denek Perwangse yang berada di Dusun Batu Kumbung, Desa Batu Kumbung, Kecamatan Lingsar, Lombok Barat, sepanjang akhir pekan lalu.

Penelusuran jejak ulama penyebaran agama islam sekaligus penemu nama Batu Kumbung memiliki beberapa peninggalan atau *warisan ikonik* yang selama ini jarang diketahui publik.

Follow Berita iNews Lombok di Google News

Halaman : 1 2 3 4
Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.