Urutan prosesi rencana pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono
1.Tonjokan
Prosesi pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono akan dimulai dengan tonjokan.
Tonjokan sendiri merupakan tradisi dari Purwosari, Sleman yang dilakukan dengan mengantarkan makanan ke tetangga sebagai ungkapan rasa syukur.
Tak diketahui tanggal pastinya, tetapi tonjokan akan dilakukan pada hari Rabu di tempat tinggal Erina. Tonjokan digelar atas keinginan dari ibunda Erina, Sofiatun Gudono.
Editor : Purnawarman
Artikel Terkait