Pertahankan Status UNESCO, NTB Genjot Persiapan Validasi Geopark Rinjani dan Tambora 2025!
Jum'at, 14 Maret 2025 | 15:22 WIB

Laporan kemajuan (2022-2025) telah disusun, namun UNESCO memberi 5 rekomendasi kunci:
Miq Iqbal menekankan, validasi UNESCO bukan hanya formalitas, tapi momentum memperkuat ekonomi lokal berbasis lingkungan.
“Geopark Rinjani harus jadi contoh sustainable tourism dunia. Dukungan semua pihak, termasuk masyarakat, sangat krusial,” ujarnya.
Selain Rinjani, NTB juga fokus mempertahankan status Geopark Nasional Tambora. Pemerintah akan optimalkan potensi sejarah letusan 1815 dan keindahan kaldera melalui pemetaan geosite dan peningkatan fasilitas pendukung.
Editor : Purnawarman