Wakil DPRD Lotim Soroti Persoalan Sampah di Sembalun: Harus Ada Managemen dari Hulu ke Hilir
Rabu, 16 Oktober 2024 | 10:19 WIB
"Ini (Persoalan Sampah) belum optimal di laksanakan bahkan hanya sekedar konsep,"tegasnya.
Selain itu, yang menjadi keprihatinan dirinya bahwa dilapangan tidak ada aksi.
"Karena belum adanya aksi-aksi nyata di lapangan,"keluhnya.
Sampah sembalun selalu menyisakan persoalan dikarenakan pegiat wisata dan pemandu wisata tidak bisa menjaga kelestarian alam.
Editor : Purnawarman