get app
inews
Aa Text
Read Next : Pemda Loteng Libatkan Mahasiswa di KEK Mandalika, Datangkan 1 Juta Wisatawan dalam Setahun

Zakat Fitrah Tanpa Jabat Tangan dan Ijab Kabul Apakah Tetap Sah?

Kamis, 14 April 2022 | 13:42 WIB
header img
Zakat Fitrah diserahkan tanpa jabat tangan dan ijab kabul apakah tetap sah. (Foto: Okezone/Dok)

ZAKAT Fitrah diserahkan tanpa jabat tangan dan ijab kabul apakah tetap sah atau berdampak pada hal lainya. 

Di Indonesia terbiasa saat penyerahan zakat fitrah, petugas atau amil zakat dengan wajib zakat melakukan ijab kabul sambil berjabat tangan. 

Nah, apakah tanpa ijab kabul masih sah dan sudah gugur kewajiban?

Ustaz  Ammi Nur Baits menjelaskan,  As-Suyuthi – ulama syafiiyah – dalam karyanya tentang kaidah fikih, Al-Asybah wa An-Nadzair, membagi beberapa akad muamalah berdasarkan ada tidaknya ijab qabul menjadi 5 bagian. Beliau mengatakan, 

تقسيم ثالث من العقود ما لا يفتقر إلى الإيجاب ، والقبول لفظا . ومنها : ما يفتقر إلى الإيجاب والقبول لفظا . ومنها : ما يفتقر إلى الإيجاب لفظا ، ولا يفتقر إلى القبول لفظا . بل يكفي الفعل . ومنها : ما لا يفتقر إليه أصلا ، بل شرطه : عدم الرد ومنها : ما لا يرتد بالرد . فهذه خمسة أقسام

“Pembagian yang ketiga dalam akad;

1. Akad yang tidak membutuhkan ijab kabul dengan dilafalkan

2. Akad yang membutuhkan ijab kabul dengan dilafalkan

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut