Viral! Aksi Mahasiswa Cegat dan Naik ke atas Mobil Dinas Wakil Bupati Bima di Tengah Jalan
Senin, 21 April 2025 | 13:17 WIB

“Untuk kronologi lengkap, kami masih mengonfirmasi ke Bagian Umum yang menangani aset,” jelasnya.
Video peristiwa tersebut kini telah tersebar luas di media sosial, khususnya Facebook, yang memperlihatkan momen mahasiswa menghadang mobil dan menaikinya sebagai bentuk protes.
Editor : Purnawarman