get app
inews
Aa Text
Read Next : PSSI Proses Tiga Pemain Naturalisasi Baru untuk Perkuat Timnas Indonesia, Termasuk Emil Audero

Komisi X DPR Restui Naturalisasi Emil Audero, Joey Pelupessy, dan Dean James untuk Perkuat Timnas

Rabu, 05 Maret 2025 | 15:49 WIB
header img
Komisi X DPR Restui Naturalisasi Emil Audero, Joey Pelupessy, dan Dean James untuk Perkuat Timnas. dok

“Dean James (bek) juga punya potensi besar. Kami berkomitmen memastikan proses ini tuntas sebelum laga,” tegas Thohir.

Emil Audero absen dalam rapat karena komitmen bersama klubnya, sementara Pelupessy dan James hadir virtual. PSSI juga diingatkan untuk tetap mengembangkan talenta lokal.

Jalur Cepat Naturalisasi demi Target Kualifikasi

Naturalisasi ketiga pemain ini menjadi prioritas setelah Timnas Indonesia berada di Grup C yang kompetitif. Dengan tambahan pemain berpengalaman di liga Eropa, peluang lolos ke putaran berikutnya diharapkan semakin terbuka.

“Kami optimistis langkah ini tidak hanya bantu timnas, tapi juga tingkatkan daya saing sepak bola Indonesia,” tambah Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga, Taufik Hidayat.

Editor : Purnawarman

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut