"Pertama mutasi yang sangat sering dilakukan ini menyebabkan birokraki tidak maksimal bekarja, baru dua minggu sudah diganti,"ungkap Rahman, jumat (14/9/2023).
Mutasi yang sangat sering tersebut menurut catatannya sudah lebih dari 50 kali dilakukan dalam lima tahu ini. Selain itu, catatan terakhirnya mengenai tata kelola keuangan yang kurang baik.
"Kita defisit (utang) Rp500 miliar lebih. Tata kelola keuangan yang tidak berjalan maksimal,"tegasnya.
Diketahui bahwa Zul-Rohmi berakhir tinggal lima hari lagi dan akan digantikan oleh Penjabat yang ditunjuk Presiden yakni Lalu Gita Ariadi yang sekarang masih menjabat Sekda NTB.
Editor : Purnawarman
Artikel Terkait